catatan dalam blog ini berisi catatan-catatan hikmah admin yang didapatkan dalam kehidupan sehari-hari, harapan admin semoga bisa menginspirasi teman-teman sekalian, sebagaimana catatan-catatan ini memberi inspirasi dan warna tersendiri bagi admin.
Admin menerima kritik dan saran dari para teman -teman sekalian,semoga blog ini kedepannya bisa lebih baik dan lebih bermanfaat,serta menjadi amal jariyah bagi admin.
خير الناس أنفعهم للناس.
Rabu, 07 Januari 2015
Mutiara doa hari ini,semoga bisa bermanfaat bagi sobat skalian.Karena doa adalah senjata bagi seorang mukmin.
"Ya Allah Ya Rabbku, aku memohon kepada-Mu agar aku bisa mengucapkan dua kalimat syahadat sebelum ajal menemuiku".Aaamiiin
Tidak ada komentar:
Posting Komentar